Nah pada postingan kali ini
fearhack24 akan membagikan CorelDRAW X3 Portable secara gratis. meski sudah
ketinggalan zaman (versi terbarunya sudah sampai X8). Tapi menurut fearhack24
versi X3 lebih mudah di kuasai daripada versi-versi yang terbaru, kenapa yah???
mungkin fearhack24 sudah terlanjur jatuh cinta dengan CorelDRAW X3, sehingga
mudah di taklukan dan kuasai.
Sebenarnya ada banyak sekali
software desain grafis dan pengolah gambar berbasis vector dan pixel yang bisa
sobat gunakan,misalnya adalah Photoshop, Freehand, adobe ilustrator
dll. Namun CorelDRAW merupakan program paling populer yang sering dimanfaatkan.
Selain karena tampilannya yang user friendly dan mudah dipelajari, CorelDRAW
juga mempunyai berbagai keunggulan – keunggulan lain yang sangat bermanfaat.
Beberapa keunggulan
CorelDRAW antara lain CorelDRAW sangat bagus dalam kolaborasi teks dan gambar.
Meskipun Photoshop juga bisa namun lebih mudah dengan CorelDRAW. Selain itu
kelebihan CorelDRAW yang jarang dimiliki oleh aplikasi desain grafis dan
pengolah gambar yang lain adalah dukungan forum dan komunitas CorelDRAW yang
begitu banyak dan beragam, sehingga kita bisa dengan mudah menemukan tutorial,
tips dan bisa berbagi ilmu dengan pengguna CorelDRAW lainnya di seluruh dunia.
Pada versi Portable ini sobat
hanya tinggal langsung pakai saja,Tidak perlu ribet dan juga karena memang ukurannya
yang relatif kecil berkisar 30 Mb,dan bisa di bawa kemana-mana, bisa di taruh didalam
Flashdisk, hardisk, memory,dll.
Okelah sobat, bagi sobat
yang mengingikannya langsung saja di Download dan bagi
sobat yang merasa kesulitan mendownload di tunggu komentarnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar